Future value sendiri lebih banyak digunakan pada perencanaan keuangan dan investasi. Contoh pertanyaannya seperti berapa jumlah uang yang harus dipersiapkan untuk rencana pensiun, pendidikan anak, pernikahan dan lain-lain adalah perhitungan menggunakan konsep Future value.
Rumusan Future value adalah
FV = PV ( 1 + r )n
dimana
FV = Future Value (Nilai Pada akhir tahun ke n)
PV
= Nilai Sekarang (Nilai pada tahun ke 0)
r
= Suku Bunga
n
= Waktu (tahun)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar